Maros, Beritakotaonline-Ny Dewy Andi Rian Ketua Bhayangkari Polda sulawesi Selatan Bersama Rombongan berkunjung ke Mapolres Maros dalam rangka kegiatan Pasar Murah Peduli Dalam rangka Hari Ulang Tahun Yayasan Kemala Bhayangkari Ke 44 tahun 2024 ,di sambut oleh Kapolres Maros AKBP Awaludin Amin S.I.K, Ny Maharani Awal.Ketua Bhayangkari Cabang Maros ,Anggota Bhayangkari Cabang Maros, pada jumat (24 /2 /2024).
Dengan ucapan Bismillahirrahmanirrahim pasar murah Yayasan Kemala Bhayangkari ke 44 tahun 2024 di mulai.
Dengan pengguntingan pita .oleh Ketua bhanyangkari polda sulsel disaksikan oleh Ketua Bhayangkari cabang Maros dan anggota Bhayangkakari Maros. Pasar murah berlangsung selama satu hari .
Ny Dewy Andi Rian Ketua Bhayangkari Polda Sulsel di dampingi oleh Ny Maharani Awal Ketua Bhayangkari Cabang Maros melakukan pengguntingan Pita untuk pembukaan Pasar Murah ,yayasan Kemala Bhayangkari Peduli dengan menyiapkan beberapa macam Produk , antara lain beras ,minyak goreng ,indomie, gula dan lainnya.di masing Masing Stand. Sekali gus Memberikan sembako murah pada warga yang membutuhkan.
Usai pembukaan pasar murah di lanjutkan pembagian sembako pada warga dan di lanjutkan dengan Foto bersama .
Dari warga, kelurahan Turikale maros Nurhayati mengucapkan terima kasih banyak pada bapak Kapolres Maros dan.jajarannya .terima kasih atas sembako yang di berikan ini ,kami sangat gembira menerima bantuan sembako dari yayasan Kemala Bhayangkari Peduli. Ucapnya.
.(Syamsul Bakhri.AS).